Thread dan IPC Thread adalah bagian kecil dari suatu proses yang bisa dijadwalkan oleh sistem operasi. Thread juga disebut sebagai proses ringan(lightweight). Single Threading Adalah sebuah proses yang hanya memiliki satu thread yang berjalan. Biasanya fungsi thread ini digunakan sebagai pengendali jalannya proses. Multi Threading Adalah proses yang memiliki lebih dari satu thread yang berjalan didalamnya, sehingga dalam hal ini proses dapat menjalankan lebih dari satu tugas dalam satu waktu IPC (Interprocess Communincation) Interprocess Communication adalah cara atau mekanisme pertukaran data antara satu proses dengan proses lainnya, baik itu proses yang berada di dalam komputer yang sama, atau komputer jarak jauh yang terhubung melalui jaringan. a. Pipes Pipe merupakan komunikasi sequensial antar proses yang saling terelasi, namun pipe memiliki kelemahan yaitu hanya bisa digunakan untuk komunikasi antar proses yang saling berhubungan, dan komunikasinya yang dilakukan a
Search This Blog
Andy's Blog
Posts
Featured
Latest Posts
Membuat program menggunakan bahasa pemrograman BASH
- Get link
- X
- Other Apps